Sertifikasi Guru tahun 2016 -
Pemberkasan sertifikasi guru semester 1 tahun pelajaran 2015/2016,
diperuntukkan sebagai administrasi serta mempermudah dalam proses verifikasi
data pencairan Tunjangan Profesi Guru Kabupaten Grobogan tahun 2016 untuk
pencairan triwulan 1 dan triwulan 2. Maka dengan hal tersebut maka diinformasikan
kepada semua guru dan pengawas yang merupakan penerima tunjangan sertifikasi
agar mengumpulkan berkas, dengan urutan seperti berikut :
- Cover
berkas pengajuan dengan isi identitas lengkap.
- Fotocopy
SK Pangkat Terakhir dilegalisir kepala sekolah.
- Fotocopy
SK Impasing dilegalisir kepala sekolah (jika punya bagi NON PNS)
- Fotocopy
lager gaji Januari 2016 dilegalisir kepala sekolah.
- Fotocopy
Ijasah dilegalisir kepala sekolah.
- Fotocopy
KTP dilegalisir kepala sekolah.
- Fotocopy
Kartu Keluarga (KK) dilegalisir kepala sekolah.
- Fotocopy
Kartu NRG dilegalisir kepala sekolah.
- Fotocopy
Kartu NPWP dilegalisir kepala sekolah.
- Fotocopy
SK CPNS dan SK PNS dilegalisir kepala sekolah (bagi PNS)
- Fotocopy
SK PAK (Penilaian Angka Kredit) Tahunan terakhir dilegalisir kepala
sekolah (bagi PNS)
- Fotocopy
SK GTT dan SK GTY (Guru TK/SD) dilegalisir kepala sekolah dan Kepala UPTD
(bagi NON PNS), untuk Guru SMP/SMA/SMK Swasta Dilegalisir Kepala Sekolah
dan Kabid PMPTK.
- Fotocopy
Sertifikat Pendidik dilegalisir kepala sekolah.
- Fotocopy
Surat Keputusan Pembagian Tugas yang menerangkan jumlah jam/kelas, jumlah
siswa/kelas, Lengkap dengan Jadwal Semester 2 Tahun Pelajaran 2015-2016
dilegalisir kepala sekolah.
- Fotocopy
Rekening Bank untuk pencairan .
- Surat
Pernyataan mengajar 24 jam pada Semester 2 Tahun Pelajaran 2015-2016 pada
satu mapel diatas materai dengan contoh terlampir.
- Untuk
Jenjang TK, berkas dijilid warna kuning.
- Untuk
Jenjang SMA, berkas dijilid warna merah.
- Untuk
Jenjang SMK, berkas dijilid warna biru.
- Untuk
Jenjang SD, SMP berkas dijilid warna hijau
- Untuk
pengawas berkas dijilid warna orange
- Semua
berkas yang di fotocopy harus jelas dan bisa dibaca.
Semua berkas dibuat rangkap 2
(dua) dikumpulkan di Dinas Pendidikan Kabupaten Grobogan Bidang PMPTK secara
kolektif oleh UPTD/SMP/SMA/SMK pada jam kerja sampai dengan hari Senin tanggal 11
Februari 2016 dan diberi pengantar berupa surat pernyataan dari kepala
sekolah bermeterai bahwa data yang dikumpulkan adalah benar dan valid (contoh terlampir).
Contoh 1. Cover Sampul
BERKAS USULAN
TUNJANGAN PROFESI TAHUN 2015
KABUPATEN GROBOGAN
PROVINSI JAWA TENGAH
NAMA
NUPTK
NIP
PANGKAT/GOL. RUANG
TEMPAT /
TANGGAL LAHIR
NOMOR
PESERTA
NOMOR
SERTIFIKAT
TANGGAL
KELULUSAN
MAPEL
SERTIFIKASI
MAPEL YANG
DIAJARKAN
JUMLAH JAM
MENGAJAR
NPWP
NOMOR KTP
NRG
NAMA BANK
NOMOR
REKENING
UNIT KERJA
Contoh 2. Surat Pengantar
KOP SEKOLAH MASING-MASING
SURAT PERNYATAAN
Yang
bertandatangan di bawah ini, saya :
Nama
: ................................................................................................
NIP
:
................................................................................................
Jabatan
: ................................................................................................
Unit
Kerja
: ................................................................................................
Dengan
ini menyatakan bahwa :
1.
(Nama)
(Nip)
2.
(Nama)
(Nip)
3.
(Nama)
(Nip)
4.
(Nama)
(Nip)
5. dst
adalah
benar-benar mengampu 24 jam sesuai dengan sertifikat pendidiknya.
Demikian surat pernyataan
ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila terdapat kesalahan dari pernyataan
ini, saya sanggup mempertanggungjawabkan akibatnya.
.....................,
...........................
Kepala Sekolah......................
MATERAI
6000
..............................................
NIP.
...........................................
Contoh 3. Surat Pernyataan Mengajar 24 Jam
SURAT PERNYATAAN MENGAJAR 24 JAM
Yang
bertandatangan di bawah ini, saya :
Nama
: ................................................................................................
NIP
:
................................................................................................
Tempat, Tanggal
Lahir
:
................................................................................................
Pangkat,
Golongan Ruang :
................................................................................................
Jabatan
: ................................................................................................
Unit
Kerja
: ................................................................................................
Mata Pelajaran
yang diampu :
................................................ /
..................................... Jam
Mata Pelajaran
sesuai sertifikat :
................................................................................................
Dengan ini menyatakan bahwa saya benar-benar telah mengajar selama 24 jam/
minggu.
Demikian surat pernyataan
ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila terdapat kesalahan dari pernyataan
ini, saya sanggup mempertanggungjawabkan akibatnya.
.....................,
...........................
Yang
membuat pernyataan
MATERAI
6000
..............................................
NIP.
...........................................